HaluaNusantara.comPANGKALPINANG-Ada sejumlah agenda besar bakal digagas Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Babel dalam kepengurusan 2022-2027. Hal tersebut terlihat dari sejumlah memorandum of understanding (MoU) yang bakal ditandatangani bersama pada malam pengukuhan…
PWI Babel Datangi Dirut PT TIMAH Tbk, ADA APA ??
HaluaNusantara.com PANGKALPINANG – Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Bangka Belitung datangi Gedung Graha PT TIMAH Tbk. Adapun maksud dan tujuan kedatangan Pengurus PWI Babel untuk silaturahmi sekaligus audensi dengan Direktur…
Harga Cabai Rawit Di Pangkalpinang Pedas Banget, Tembus 160 Ribu/Kg
Penulis : JupeHaluaNusantara.comPANGKALPINANG – Harga cabai rawit merah saat ini sudah tembus Rp 160.000/Kg, harga itu terjadi di Pasar Kaget Jalan Irian Kota Pangkalpinang dan Pasar Pagi Pangkalpinang, Minggu (19/6/2022)….
Terbatasnya Biaya, Tak Surutkan Semangat Warga
HaluaNusantara.com Penulis : Jupe PANGKALPINANG – Warga Rt 08 Rw 03 Kelurahan Keramat Pangkalpinang antusias gotong royong merapikan sebuah gedung yang akan dijadikan Mushala. Gedung yang awalnya gudang ini dihibahkan…
Lounching Realisasi Investasi SELBRITI & SIKOMPAK, Ini Harapan Molen
HaluaNusantara.com Pangkalpinang – Wali Kota Pangkalpinang, Dr. H. Maulan Aklil yang kini dikenal sebagai Bapak Investasi di Kota Beribu Senyuman membuka Bimbingan Teknis/Sosialisasi Implementasi Perizinan Berusaha Berbasis Resiko OSS RBA…
PWIBabelPeduli: Bagikan 350 Paket Sembako
HaluaNusantara.com PANGKALPINANG – Persatuan Wartawan Indonesia Kepulauan Bangka Belitung bagikan 350 paket sembako kepada warga Kota Pangkalpinang, Selasa, 27 April 2022. Paket sembako tersebut sebanyak 219 paket diserahkan secara simbolis…
Sayap Partai PDIP Gelar Aksi Damai Bela Palestina dari Penindasan Israel
HaluaNusantara.com PANGKALPINANG — Puluhan pemuda-pemudi dari sayap partai PDI Perjuangan yakni Banteng Muda Indonesia (BMI), Baitul Muslimin Indonesia (Bamusi), dan Taruna Merah Putih (TMP), Sabtu (23/4/2022) menggelar aksi damai kemanusiaan bela…
Lazis Muhammadiyah Pangkalpinang Bagikan Puluhan Paket Takjil Berbuka Puasa
HaluaNusnatara.com Pangkalpinang – lembaga Amil Zakat Muhammadiyah Kota Pangkalpinang kembali melaksanakan program bagi-bagi takjil berbuka puasa selama bulan suci ramadhan, Jum’at (15/04/2022). Hari ini, pembagian paket takjil untuk berbuka puasa…
Kunjungi Forkopimda Bateng, Ini Harapan Danrem 045/GAYA
HaluaNusantara.com Pangkalpinang — Danrem 045/Gaya Brigjen TNI Ujang Darwis, MDA Kunjungi Pejabat Forkopimda Kabupaten Bangka Tengah Bertempat di Perkantoran Forkopimda Kab. Bangka Tengah, Kamis (14/04/2022 ). Kunjungan Kerja Danrem 045/Gaya…
PWI Babel Peduli, Kembali Distribusikan 5 Ton Beras Ke Seluruh Kabupaten Kota
HaluaNusantara.comPANGKALPINANG — Guna mempererat tali silahturahmi sekaligus memupuk rasa empati, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Kep. Bangka Belitung (Babel) adakan kegiatan PWI Babel Peduli dan Buka Puasa Bersama. Kegiatan yang…
Hadiri Seminar Perencanaan Pembangunan Daerah, Ini Harapan Herman Suhadi
HaluaNusantara.com Belitung, HN –– Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Herman Suhadi, S. Sos, berharap, Arah perencanaan pembangunan Daerah dapat dilakukan secara terencana, terukur dan representatif, sehingga…
Kapolres Pangkalpinang Tinjau Langsung Pelaksanaan Gerai Vaksin Presisi
HaluaNusantara.com Pangkalpinang, HN – Kepala Kepolisian Resor Pangkalpinang AKBP Dwi Budi Murtiono, S.IK M.H, meninjau langsung sekaligus mengecek pelaksanaan Vaksin Presisi di Mini Market TJ Mart Jalan Selan, Kelurahan Asam…
Kapolda Babel Tinjau Langsung Distribusi Minyak Goreng di Pangkalpinang
Pangkalpinang, HN – Kelangkaan minyak goreng yang terjadi diwilayah Indonesia membuat para Ibu Rumah Tangga di Bangka Belitung resah dan berdampak pada aksi borong produk minyak goreng dan membuat stok…
Disperindag Babel Mengimbau Masyarakat Beli Migor Sesuai Kebutuhan
Pangkalpinang, HN – Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Provinsi Kepulauan Bangka belitung (Babel) melalui Sub Koordinator Stabilisasi Harga Barang Kebutuhan Pokok dan Barang Penting Disperindag Provinsi Babel Achmad Fajri menghimbau…
Presiden Jokowi Terima Masukan Perayaan HUT RI Tahun 2024 di IKN
Jakarta, HN – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menerima usulan dari para menteri terkait perayaan HUT RI pada 17 Agustus 2024 yang akan datang agar digelar di kawasan Ibu Kota Nusantara…
Ketua DPRD Babel Minta TPP ASN Segera Direalisasikan Pemprov
Pangkalpinang, HN – Ketua DPRD Provinsi Bangka Belitung Herman Suhadi angkat bicara persoalan Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) ASN Pemprov Babel. Herman mengatakan, seharusnya sudah dapat direalisasikan. Sebab, pihaknya sudah melaksanakan…
Ketua DPRD Babel : Pemprov Harus Cepat Atasi Kelangkaan Migor
Pangkalpinang, HN – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Bangka Belitung Herman Suhadi angkat bicara terkait persoalan sulitnya minyak goreng. Herman mengatakan, harus ada solusi untuk mengatasi kelangkaan minyak…
Minyak Goreng Langka, Ini Kata Kadisperindag Kota Pangkalpinang
Pangkalpinang, HN – Beberapa pekan terakhir masyarakat dicemaskan dengan kelangkaan minyak goreng kemasan yang masih terjadi di sejumlah daerah termasuk Bangka Belitung khususnya Kota Pangkalpinang. Putri (26) menuturkan minyak goreng…
Minyak Goreng Langka, Emak Emak di Teboali Serbu Minimarket
Bangka Selatan, HN – Kelangkaan Minyak Goreng disejumlah Daerah di Indonesia ternyata di rasakan juga oleh masyarakat di Toboali Kabupaten Bangka Selatan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. dari pantauan wartawan dilapangan,…